Jum'at, 18 Oktober 2024
Follow Us ON :
 
| Pelatihan dan Edukasi Penanggulangan Kebakaran Bersama Damkar Kuansing | | Piket Jaga Polsek Rumbai Melaksanakan Pengecekan Barang Bawaan Pengunjung yang Besuk Tahanan | | Rangkaian Kemeriahan Pesta Perak HUT ke-25, Ribuan Masyarakat Rokan Hulu Hadiri Acara Puncak | | Kapolres Rohul Tanggapi Tuduhan Penimbunan BBM Bersubsidi: Tidak Berdasar dan Cemarkan Institusi | | Anggota DPRD Rohil Harapkan Dishub Tindak Tegas Kendaraan Melebihi Kapasitas | | Bupati Dharmasraya Buka Rakor Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan
 
Lepas Calon Jamaah Haji Kecamatan Dayun Ini Pesan Alfedri
Kamis, 16-05-2024 - 13:32:43 WIB

TERKAIT:
   
 

KupasKasus.com, Dayun - Tahun ini Calon Jamaah Haji (CJH) asal kecamatan Dayun merupakan yang terbanyak dari kecamatan lain, berjumlah 46 orang.

Calon Jamaah Haji (CJH) asal Dayun ini, tergabung dalam Kloter 7 akan di berangkatkan ke Embarkasi Batam melalui jalur laut, dari pelabuhan Tanjung Buton Jum'at Besok pagi, tanggal 17 Mei 2024.

Bupati Siak Alfedri saat melepas secara resmi CJH kecamatan Dayun berpesan untuk tetap menjaga kesehatan selama berada di tanah suci jaga kekompakan dan saling menjaga antar sesama jemaah sehingga semua jemaah dapat melaksanakan rukun haji dengan baik dan khusyuk.

"Semoga bapak ibu diberikan kekuatan iman, kesehatan, kemudahan dan kelapangan, serta bimbingan oleh Allah SWT dalam menjalankan ibadah di tanah suci, sehingga pulang ke tanah air nanti mendapat predikat haji yang mabrur," ujar Alfedri di Gedung Serba Guna Yuliaswandri Kantor Camat Dayun, Rabu (15/5/2024).

Bupati Siak ini juga menjelaskan bahwa waktu tunggu untuk kuota haji Kabupaten Siak 28 tahun. Bagi calon haji anggap ini ibadah terakhir.

"Anggaplah ibadah ini sebagai ibadah haji terakhir. Sehingga bapak ibu benar benar khusyuk dalam melaksanakannya," sebutnya.

Usai melepas jemaah calon haji, Bupati Siak yang juga menjabat Ketua Pengurus Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Kabupaten Siak, juga mengukuhkan pengurus IPHI Kecamatan Dayun masa bakti 2024-2029.

"Selamat kepada seluruh pengurus IPHI Kecamatan Dayun yang telah dikukuhkan, semoga diberikan kekuatan dan kemudahan dalam menjalankan roda organisasi dan bisa bersinergi dengan IPHI Kabupaten Siak serta Pemerintah Daerah," ucap Alfedri.

Alfedri mengharapkan agar IPHI dapat menjadi wadah untuk menjalin silaturahmi dan dan bisa membawa manfaat bagi kaum muslimin dan muslimat serta masyarakat Kabupaten Siak.

Terpilih sebagai ketua IPHI Dayun Haji Ali Mukalam, Wakil Ketua H H Idris, Sekretaris H. Aswan dan Bendahara H. Daryoto.

Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa korupsi dan lain-lainnya/rilis atau ingin pasang Iklan dan berbagi foto?
Silakan SMS/WatsApp ke 0852-6599-9456
Via E-mail: redaksikupaskasus@gmail.com
(Mohon Dilampirkan Data Diri Anda)



 
Berita Lainnya :
  • Lepas Calon Jamaah Haji Kecamatan Dayun Ini Pesan Alfedri
  •  
    Komentar Anda :

     
    + Indeks Berita +
    01 Pelatihan dan Edukasi Penanggulangan Kebakaran Bersama Damkar Kuansing
    02 Piket Jaga Polsek Rumbai Melaksanakan Pengecekan Barang Bawaan Pengunjung yang Besuk Tahanan
    03 Rangkaian Kemeriahan Pesta Perak HUT ke-25, Ribuan Masyarakat Rokan Hulu Hadiri Acara Puncak
    04 Kapolres Rohul Tanggapi Tuduhan Penimbunan BBM Bersubsidi: Tidak Berdasar dan Cemarkan Institusi
    05 Anggota DPRD Rohil Harapkan Dishub Tindak Tegas Kendaraan Melebihi Kapasitas
    06 Bupati Dharmasraya Buka Rakor Lalu Lintas Dan Angkutan Jalan
    07 Plt. Bupati Tapsel Sambut Baik Jihad Melawan Narkoba
    08 HUT Ke-25 Rokan Hulu: Pemkab Adakan Tabligh Akbar Bersama Ustad Muhammad Subki Al-Bughury
    09 Pemkab Rokan Hulu Gelar Jalan Santai dan Pembukaan Rohul Expo 2024 dalam Rangka HUT ke-25
    10 Pimpinan DPRD Rohil Dilantik Sebagai Definitif
    11 Rapat Paripurna Agenda Penyampaian Pandangan Umum Bersama Fraksi DPRD Terhadap RAPERDA Tentang APBD TA 2025
    12 Pj Gubri Rahman Hadi Tinjau Stadion Utama Riau
    13 Rapat Paripurna, Sabtu Pradansyah Sinurat Pimpin DPRD Inhu 5 Tahun ke Depan
    14 Sutan Riska Hadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Singgalang Polres Dharmasraya
    15 Kapolres Kuansing Terima Langsung Surat Hibah Lahan Polsek Pucuk Rantau dari Ketua Forum Kades
    16 Positif Narkotika, Polsek LBJ Ringkus 2 Pelaku Spesialis Pembobol Rumah
    17 Peringatan HUT ke-25 Kabupaten Rokan Hulu, Bupati Sukiman Soroti Kemajuan dan Tantangan Pembangunan
    18 DPRd Rohul Gelar Rapat Paripurna Istimewa Peringati HUT Kabupaten Rokan Hulu ke-25
    19 Gerak Cepat, Dalam Sehari Polsek Rengat Barat Berhasil Meringkus 2 Pelaku Narkoba
    20 Pj S Bupati Kuansing Ajak Masyarakat Kuansing, di Tahun Politik untuk Menjaga Ketentraman Ketertiban
    21 Formas Lantik PPDI dan Puluhan Organisasi Masyarakat Sebagai Pengawal Program Unggulan Prabowo-Gibran
    22 Reskrim Polres Inhu Berhasil Meringkus 4 Pelaku Kasus Uang Palsu
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | DPRD Tanjung Pinang | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © kupaskasus.com | lebih dalam, lebih baru, lebih penting